
Jombang, Kudu.- Upacara Bendera Memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-79 tanggal 17 Agustus 2024 di Kecamatan Kudu yang bertempat di Lapangan 10 Nopember Desa Kudubanjar, Upacara berlangsung khidmat bertindak sebagai Inspektur Upacara HUT RI ke-79 Kapten Infanteri Nasrullah Danramil Kudu. (*)